Pages

Kamis, 06 Desember 2012

Membuat Tempat Backlink Unik Dibawah Postingan

Membuat Tempat Backlink Unik Dibawah Postingan - Suhu-suhu blogger kayanya sudah banyak yang membuat tutorial tentang ini, tapi sekarang saya coba sampaikan lagi pada postingan kali ini. Lihat tampilan di bawah ini atau juga bisa langsung di bagian bawah blog ini.

Tempat Backlink
Tempat Backlink Unik
Bagaimana cukup unik dan keren bukan? biar gak berlama-lama kita langsung saja ya sobat "Membuat Tempat Backlink Unik Dibawah Postingan". Siap Untuk Olah TKP:

1. Login terlebih dahulu ke Blog sobat

2. Masuk ke Dashboard/Blog Home -> Pilih Template/Rancangan -> Cadangkan *Untuk Menyimpan Template Lengkap Sobat Buat Jaga-jaga*, -> Edit HTML -> Centang Expand Template Widget.

3. Lalu Copy-Paste Kode di Bawah ini di Atas kode ]]></b:skin>. 
(Untuk mempermudah pencarian tekan Ctrl+F pada template sobat dan ketikkan ]]></b:skin>).
#BKbacklinks{overflow:hidden;margin-top:5px;border:4px solid white;box-shadow:0 0 20px #000;border-radius:5px;height:45px;width:540px;-webkit-transition:all 0.4s ease-in-out;}
#BKbacklinks:hover{height:185px;-webkit-transition:all 0.7s ease-in-out;}
.BKbkl{margin-top:3px;float:left;color:black;width:517px;border:1px solid #7fa505;background:transparent;-moz-border-radius:3px;transition:all .9s ease-in-out;}
.BKbkl:hover{color:black;border:1px solid #7fa505;background:transparent;}
#BKbacklinksTitle{border:4px solid white;border-radius:5px;width:500px;height:20px;text-align:center;font-family:Black Ops One;font-size:20px;font-style:normal;font-weight:normal;color:White;margin:5px;padding:2px 10px;}

4. Kemudian Lanjutkan dengan mencari Kode <data:post.body/>, dan Paste kode ini dibawahnya.

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div id='BKbacklinks' style='margin-top:30px;'>
<div id='BKbacklinksTitle'>* Backlink Please ^_^ \m/ *</div>
<table border='0' height='140' style='margin-left:7px;' width='260'>
<tr><td>URL<br/><input class='BKbkl' expr:value='data:post.url' onclick='this.focus();this.select();' readonly='readonly' title='Press CTRL+C to copy or Right Click' type='text'/></td></tr>
<tr><td>Code For Forum<br/><input class='BKbkl' expr:value='&quot; [URL=&quot; + data:post.url + &quot;]&quot; + data:post.title + &quot;[/URL] &quot;' onclick='this.focus();this.select();' readonly='readonly' title='Press CTRL+C to copy or Right Click' type='text'/></td></tr>
<tr><td>HTML Code<br/><textarea class='BKbkl' onclick='this.focus();this.select();' readonly='readonly' style='height:18px;' title='Press CTRL+C to copy or Right Click'><a expr:href='data:post.url' target='_blank'><data:post.title/></a></textarea></td></tr>
<tr><td/></tr>
</table>
</div>
</b:if>

Keterangan:
Warna Merah Untuk warna Tulisan Judul * Backlink Please ^_^ \m/ * (Punya saya warna kuning hijau).
Warna Biru bisa diganti dengan kata-kata sobat.

5. Jika sudah maka langkah terakhir "SAVE TEMPLATE". Lihat hasilnya ^-^ \m/.


Referensi:
http://kevin-thereds.blogspot.com/2012/09/cara-membuat-tempat-backlink-keren-di.html

    2 komentar:

    Tinggalkan Jejak Petualangan Dunia Maya SOBAT di dalam blog ini dengan menyempatkan diri sejenak untuk saling sapa ataupun berkomentar.
    *Budayakan saling menghargai dan berkomentarlah yang baik.*